14 Jenis-Jenis Hiu Yang Terancam Punah

Beberapa sub-populasi species yang termaksuk vulnerable atau endangered terdaftar dalam kategori beresiko lebih tinggi. Jenis jenis ikan hiu yang terancam keberadaannya tersebut diantaranya : 

1. Ikan Gitar Brazilia (brazilian guitarfish), Rhinobatos horkeli 
Klasifikasi IUCN : Critically Endanger (nyaris punah) 
Distribusi : Atlantik Barat, Antiles kecil sampai brasil selatan 

2. Ikan Hiu bidadari pasifik (pasific angel fish), Squatina californica 
Klasifikasi IUCN : Risk/ near threatened (beresiko rendah/ hampir terancam) 
Distribusi : Pasifik timur, dari Alaska sampai Meksiko, dan dari Ekuador sampai Chili 

3. Ikan Pari airtawar raksasa (Giant freshwater stingray) himantura chaophray 
Klasifikasi IUCN : Vulnerable (subpopulasi di Thailand adalah critically) 


4. Ikan Hiu Biru (Blue shark), Prionace glauca 
 Klasifikasi IUCN : Lower risk/ near threatened ( beresiko lebih rendah, agak terancam) 
 Distribusi : Lautan terbuka, ditemukan di Indonesia. 

5. Ikan Hiu Sungai Gangga (ganges shark) Glyphis gangeticus 
Klasifikasi IUCN : Critically endanger 
Distribusi : Indo Pasifik barat, Pakistan, India, Taiwan 

6. Ikan Hiu Abu abu (Dusky shark), Carcharhinus obscurus 
Klasifikasi IUCN : Lower risk / near threatened 
Distribusi : Atlantik Barat, timur, dan utara. Ditemukan juga di Indonesia 

7. Ikan Hiu Rajawali (Porbeagle Shark), Lamna nasus 
Klasifikasi IUCN : Lower risk / Near threatened 
Distribusi : Perairan dingin Atlantik utara dan selatan, pasifik selatan 

8. Ikan Hiu Pondichery (Pondicherry shark), Carcharhinus hemi 
Klasifikasi IUCN : Critically Endangered 
Distribusi : Indo pasifik barat 

9. Ikan Hiu Gergaji Bergigi kecil (Smalltooth Sawfish), Pristis pectinata 
Klasifikasi IUCN : Endangered 
Distribusi : Atlantik barat dan timur, indo pasifik barat. 

10. Ikan Hiu Kelabu (Grey Nurse shark), Carcharis taurus 
Klasifikasi IUCN : Vulnerable 
Distribusi : Perairan pparan kontinental subtropis, iklim sedang dingin. 

11. Ikan hiu jemur (Basking Shark), Cetorhinus maximus 
Klasifikasi IUCN : Vulnerable 
Distribusi : Atlantik barat dan timur, samudra hindia timur, pasifik barat dan timur 

12. Ikan hiu putih (Great White shark), Carcharodon carcharias 
Klasifikasi IUCN : Vulnerable 
Distribusi : Seluruh perairan dunia sepanjang perbatasan continental 

13. Ikan hiu anjing berduri (Spiky Dogfish), Squalus acanthias 
Klasifikasi IUCN : Lower risk / Near threatened 
Distribusi : Samudra Atlantik, Pasifik, Australia barat laut, ujung afrika. 

14. Ikan hiu paus (Whale shark), Rhincodon typus 
Klasifikasi IUCN : Lower risk/ Near endangered 
Distribusi : Seluruh perairan laut tropis dan subtropis.

 sumber: kaskus


0 komentar to "14 Jenis-Jenis Hiu Yang Terancam Punah"

testing

Followers

Other WidGet